Penyanyi Jinjoo Akan Comeback dengan Album Baru

jpnn.com - Penyanyi Jinjoo akan comeback dengan lagu baru setelah terakhir kali ia merilis album delapan tahun yang lalu.
Jinjoo baru-baru ini memenangi ajang MBC King of Masked Singer season ke 3. Meskipun sudah delapan tahun sejak rilis album terakhirnya namun kini ia akhirnya merilis sebuah balada baru, To Home, yang pertamakali terungkap pada tanggal 29 September lalu melalui MTV The Show Season 4.
“Jinjoo akan melakukan yang terbaik untuk comeback kali ini," kata Follow Entertainment, seperti dilansir laman Soompi, Selasa (6/10).
Judul lagu 'To Home' ditulis dan diarranged oleh Jinjoo. Dia belajar menulis lagu di sekolah pasca sarjana Ewha Womans University ini.
Album Jinjoo akan dirilis 10 Oktober mendatang.(fny/jpnn)
Penyanyi Jinjoo akan comeback dengan lagu baru setelah terakhir kali ia merilis album delapan tahun yang lalu. Jinjoo baru-baru ini memenangi ajang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- 30 Hari Tayang, Jumbo Masih Terus Diminati
- 3 Berita Artis Terheboh: KDRT yang Dialami Paula Terungkap, Arya Saloka Ingin Pisah
- Masa Penahanan Nikita Mirzani Diperpanjang, Kuasa Hukum Bilang Begini
- Paula Verhoeven Buat Aduan Dugaan KDRT, Pihak Baim Wong Merespons Begini
- Masa Penahanan Nikita Mirzani dan Asisten Kembali Diperpanjang
- Rose BLACKPINK Isi Soundtrack Film F1 Bersama Ed Sheeran hingga Tiesto