Perampok Bagi-bagi Gantungan Kunci di SPBU, Masih Percaya?
Rabu, 18 Oktober 2017 – 00:05 WIB

Foto: hoaks
FAKTA
Foto gantungan kunci dalam pesan hoaks diambil dari situs jual beli. Alat itu hanya dilengkapi bluetooth dengan radius 10 meter. Pesan peringatan serupa pernah menyebar pada 2012.
Katanya, kelompok perampok tak hanya membagikan gantungan kunci itu secara gratis di SPBU. Mereka juga menyasar pusat-pusat perbelanjaan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hoaks Le Minerale Terafiliasi Israel, Pakar Menilai Ada Upaya Menjatuhkan Produk Lokal
- Kemenkes Mengimbau Masyarakat Bersinergi Melawan Hoaks soal Imunisasi
- Komplotan Perampok Terbongkar Setelah Satu Pelaku Ingat Orang Tua Sakit
- Hoaks Titiek Puspa Meninggal Dunia, Inul Daratista Ungkap Kondisinya
- IRT di Inhu Mengaku Dibegal, Saat Diselidiki Polisi, Ternyata
- Mahasiswa Imbau Masyarakat Jangan Terprovokasi Hoaks di Medsos