Pergantian Menteri Tinggal Hitungan Hari? Nama Rizal Ramli Disebut
Senin, 23 Mei 2016 – 09:32 WIB

Rizal Ramli. Foto: dok..JPNN
Dia menambahkan, masuknya Golkar di tengah-tengah koalisi pemerintahan, bukan berarti posisi pemerintah aman. Golkar kemungkinan bakal melakukan manuver-manuver.
"Yang terpenting bagaimana pemerintah dapat menakar pola-pola manuver Golkar. Sehingga tidak menjadi bola liar," tukasnya. (aen/sam/jpnn)
JAKARTA - Direktur Lembaga Kajian Publik Moestopo (LKPM) Didik Triana Hadi memprediksi, reshuffle kabinet jilid II akan dilakukan Presiden Joko Widodo
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Puluhan Pelajar Nakal di Purwakarta Dikirim ke Rindam III/Siliwangi Bandung
- Kasus Pelecehan Seksual oleh Dokter AY Naik Penyidikan
- Prabowo kepada Wartawan: Bagian Saya Marah-marahi Menteri, Nah Kalian Keluar
- Hakim Menolak Permohonan Praperadilan Tersangka Korupsi PMI Palembang
- Gubernur Rudy Mas’ud Mengunjungi Kediaman Dedi Mulyadi, Ini yang Bahas
- Kepala BNN: 10 Wilayah Ini Rawan Terjadi Penyelundupan Narkoba