Perjuangkan PP Terkait Pemda Berbasis Data Desa/Kelurahan Presisi, Rieke Diah Pitaloka Sebut Paduka Yang Mulia
Senin, 21 November 2022 – 09:01 WIB

Aktivis budaya yang juga anggota DPR RI dari Fraksi PDI Perjuangan Rieke Diah Pitaloka saat berorasi budaya pada pembukaan Pameran Mangsimili #4, Sketsa Cinta, karya Bambang Heras di Sangkring Art Project, Yogyakarta, Minggu (20/11/2022). Foto: Humas DPR RI
“Itulah karya seni, legacy terbesar seorang pemimpin. Saya yakin, Yang Mulia Bapak Presiden pun mendedikasikan kepemimpinannya untuk karya seni tersebut,” ujar Rieke.
Rieke pun bertekad akan terus memperjuangkan karya seni pendataan presisi tersebut harus menjadi karya norma hukum.
“Untuk sebuah karya kebudayaan yang bisa hadirkan keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia, tak ada kata mundur. Sekali layar terkembang, pantang kita mundur ke dermaga! Terima kasih kawan-kawan perjuanganku terkasih," ujar Rieke.(fri/jpnn)
Rieke Diah Pitaloka memperjuangkan Rencana Peraturan Pemerintah tentang Data Dasar Penyelenggaraan Pemerintah Daerah berbasis Data Desa/Kelurahan Presisi.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Mikail Edwin Rizki Hadirkan Teater Musikal Jejak Cinta Tanah Jawa
- Artefak Rasulullah Hadir Dipamerkan di Konvensi DMDI ke-25
- Rempang Eco City Tak Masuk Daftar PSN Era Prabowo, Rieke Girang
- tiket.com Ajak Menjelajahi Sejarah, Budaya Hingga Kuliner Manila
- PSN Rempang Eco City Tak Masuk Perpres yang Diteken Prabowo, Rieke: Batal!
- Acaraki Jamu Festival 2025: Rayakan Warisan Budaya di Kota Tua Jakarta