Pertamina Ingin Kilang Minyak di Kotabaru

Pertamina Ingin Kilang Minyak di Kotabaru
Pertamina Ingin Kilang Minyak di Kotabaru
Dari Rencana Tata Ruang Kotabaru, didapat data kalau perairan Kotabaru merupakan Alur Laut Kepulauan Indonesia (ALKI) II. ALKI I terdapat di Selat Malaka, ALKI II Selat Makassar, dan perairan Papua (diproyeksikan sebagai ALKI III).

   

Daerah tersebut di atas merupakan kawasan strategis yang padat lalu lintas kapal-kapal besar internasional. Irhami sendiri menyambut suka cita rencana Pertamina itu. "Saya akan berkoordinasi dengan dinas-dinas terkait agar mempersiapkan syarat-syarat untuk pembangunan kilang minyak di Kotabaru," ujar Irhami.

Diungkapkannya, dengan adanya pembangunan kilang minyak tidak hanya akan memudahkan masyarakat Kotabaru mendapatkan distribusi BBM yang cukup, tetapi juga akan meningkatkan pendapatan dan perekonomian masyarakat. Selain itu, membuka lapangan kerja baru dalam jumlah yang signifikan untuk masyarakat.

   

Adapun potensi minyak di Kotabaru, dari rencana tata ruang daerah tertulis beberapa kawasan yang potensial dijadikan kilang minyak dan gas bumi. Diantaranya, kilang minyak dan gas bumi Blok Sebuku (Pulau Pulau Larilarian), Blok Segiri, Blok Pandang-pandangan, Blok Sungai Durian dan Kelumpang. Untuk jaringan pipa gas Blok Sebuku terkoneksi ke Kalimantan Timur, melalui Kabupaten Paser dan Penajam.

KOTABARU – Pertamina berencana membangun kilang minyak di Kotabaru. Selain karena bahan baku yang mendukung, kabupaten di tenggara Kalsel ini

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News