Pertumbuhan Ekonomi Kalbar Turun
Senin, 08 Agustus 2011 – 12:35 WIB

Pertumbuhan Ekonomi Kalbar Turun
Pertumbuhan PRDB penggunaan Kalbar triwulan II/2011 terhadap triwulan I/2011 didorong oleh pertumbuhan pengeluaran konsumsi pemerintah sebesar 14,85 persen dan ekspor sebesar 1,3 persen. Sedangkan apabila secara akumulatif dibandingkan pada sampai dengan periode yang sama tahun lalu, pertumbuhan dipicu oleh komponen impor 13,8 persen, ekspor 13,7 persen, dan PMTB 10,7 persen.
Baca Juga:
Dari sisi penggunaan didominasi oleh konsumsi rumah tangga sebesar 58,75 persen, diikuti oleh PMTB sebesar 28,75 persen, ekspor 25,30 persen, dan impor 25 persen. Sumber pertumbuhan terbesar pada triwulan II 2011 (y-on-y) menurut lapangan usaha adalah sektor pengangkutan dan komunikasi yang mampu menymbang 1,13 persen dan sektor pertanian 1,1 persen. Sedangkan dari sisi demand berasal dari komponen konsumsi rumah tangga 4,2 persen dan impor 2,2 persen. (ars)
PONTIANAK – Pertumbuhan ekonomi Kalimantan Barat tiga bulan terakhir ini menurun jika dibandingkan dengan periode Januari – April. Berdasarkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2 Tempat Usaha Hiburan Tanpa Izin di Sudirman Disegel, Lihat
- 2 Kapten Infranteri Tangkap Bandar Narkoba di Bima, Kolaborasi dengan Warga
- Ahmad Luthfi Minta Fatayat NU Terlibat dalam Program Kecamatan Berdaya
- Kecelakaan Beruntun Tol Semarang, Truk Tronton Terguling, Sopir Pick-up Luka-luka
- ZCorner Dorong UMKM Halal dan Pemberdayaan Mustahik
- Bandar Narkoba Diringkus Polda Kalteng Dijerat Pasal Pencucian Uang, Terancam Lama di Penjara