Perubahan Drastis Luke Skywalker dan Kepergian Putri Leia

Perubahan Drastis Luke Skywalker dan Kepergian Putri Leia
Mark Hamill Sebagai Luke Skywalker di Star Wars: The Force Awakens. Foto: Youtube

’’Film baru Star Wars bukan tentang kami lagi. Tapi, tetap saja, sedih rasanya karena tidak bisa tampil bersama trio itu lagi,’’ paparnya.

Hamill menyebutkan, setelah kepergian Fisher, suasana berkabung amat terasa di set syuting. Lulusan Los Angeles City College itu mengatakan, film kedelapan terasa melankolis setelah ditinggal kembaran Luke tersebut.

Dia menambahkan, periode berkabung itu merefleksikan serial Star Wars. Menurut dia, Star Wars adalah kisah kejayaan dan tragedi sebuah keluarga yang besar dan terhubung.

’’Seluruh bagian kisah ini adalah keluarga. Well, keluarga yang aneh, namun tetap saja keluarga,’’ ucap Hamill. (fam/c18/ayi)



Redaktur & Reporter : Adil

Sumber Jawa Pos

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News