Perusahaan Malaysia Berhasil Temukan Sumber Minyak di Suriname

Perusahaan Malaysia Berhasil Temukan Sumber Minyak di Suriname
Arsip - Logo Petronas terlihat di sebuah SPBU di Kuala Lumpur, Malaysia, September 2020. Foto: ANTARA/Reuters/as

PSEPBV juga memegang 100 persen kepemilikan dan hak pengoperasian di Blok 48 dan dalam kemitraan 50:50 dengan ExxonMobil Exploration and Production Suriname B.V di Blok 52 dalam prospek cekungan Suriname-Guyana.

Pada 2020, penemuan hidrokarbon pertama terjadi di Blok 52 tersebut. (ant/dil/jpnn)

Perusahaan minyak asal Malaysia, Petronas, mencetak sejarah setelah menemukan sumber minyak pertama di Suriname


Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News