PKB-Gerindra Belum Deklarasi, Begini Alasan Cak Imin, Oalah
Senin, 21 November 2022 – 12:43 WIB

Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar menyatakan partainya dan Gerindra masih menunggu perkembangan diskusi dengan partai lain yang akan bergabung dalam koalisi di DPP PKB, Senin (21/11) Foto: Kenny Kurnia Putra/JPNN.com
Seperti diketahui, PKB-Gerindra menjalin kesepakatan politik antara kedua partai.
Kesepakatan itu lahir setelah pertemuan antara Prabowo Subianto dengan Muhaimin Iskandar atau akrab disapa Cak Imin di kediaman pribadi Prabowo, Sabtu (18/6)
Pertemuan itu melahirkan Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya.
Namun, hingga saat ini koalisi tersebut masih belum resmi dideklarasikan.(mcr8/jpnn)
Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar menyatakan partainya dan Gerindra masih menunggu perkembangan diskusi dengan partai lain yang akan bergabung dalam koalisi
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Dukung Prabowo 2 Periode, Idrus Golkar Usul Pembentukan Koalisi Permanen
- Versi Pengamat, Prabowo Tak Merestui Mutasi Letjen Kunto Arief
- Mendikdasmen Sebut Janji Presiden Prabowo kepada Guru Sudah Terealisasi, Apa Saja?
- Prabowo Percaya Hakim Bergaji Besar Tidak Bisa Disogok
- Legislator Tak Setuju Satgas PHK Prabowo Mengambil Alih Tugas Kemenaker
- Momen Prabowo Singgung Kapolri-Panglima TNI: Wah, Alamat Enggak Diganti Nih!