Plaza CPI Mulai Dibangun di Makassar
Jumat, 07 September 2012 – 04:26 WIB

Plaza CPI Mulai Dibangun di Makassar
MAKASSAR - Perairan Pantai Losari, tepatnya di kawasan Centre Point of Indonesia. (CPI) mulai terpancang sekitar 30 tiang beton. Proyek ini bagian pembangunan plaza yang menjadi area publik baru Kota Makassar yang dibangun Pemprov Sulsel. Soeprapto mengakui, anggaran Rp 45 miliar untuk pembangunan plaza belum cukup untuk dapat merampungkan keseluruhan proyek. Paling tidak, masih membutuhkan dana sekitar Rp15 miliar untuk menyelesaikan keseluruhan dinding penahan timbunan.
Pemasangan tiang beton yang dibuat melingkar dengan diameter mencapai 500 meter dijadwalkan rampung akhir tahun ini. Jejeran tiang beton ini menjadi penahan tanah timbunan sekaligus pengaman pantai.
Kepala Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air Sulsel, Soeprapto Budisantoso mengatakan, pemasangan tiang beton untuk pembangunan plaza menggunakan dana APBN sebesar Rp 35 miliar dan dana APBD Sulsel Rp10 miliar.
Baca Juga:
MAKASSAR - Perairan Pantai Losari, tepatnya di kawasan Centre Point of Indonesia. (CPI) mulai terpancang sekitar 30 tiang beton. Proyek ini bagian
BERITA TERKAIT
- Jelang Keberangkatan JCH Asal Sumsel ke Tanah Suci, Herman Deru: Persiapan Sudah Maksimal
- Polisi Amankan Provokator dalam Aksi Hari Buruh, Apa Motifnya?
- 2 Hektare Lahan Gambut di Palem Raya Ogan Ilir Terbakar, Tim Gabungan Terjun Lakukan Pemadaman
- Menyambi Jual Sabu-Sabu, Sapar Ditangkap di Musi Rawas
- Muhajir Sebut Gaji-Tunjangan CPNS & PPPK 2024 Sudah Disiapkan di APBD 2025
- Polisi Gelar Pengamanan Humanis di May Day Pelabuhan Tanjung Priok