PMKRI: Pilkada Jadi Momentum Melahirkan Pemimpin Kredibel

PMKRI: Pilkada Jadi Momentum Melahirkan Pemimpin Kredibel
Logo PMKRI. Foto: Dok. PMKRI

PMKRI juga mengajak masyarakat untuk bersama-sama menjaga persatuan dan kesatuan bangsa dalam keragaman di bawah terang Pancasila.

"Kami mengimbau seluruh kader PMKRI di daerah-daerah yang melaksanakan Pilkada agar terlibat secara aktif untuk mengawal jalannya proses demokrasi tersebut secara jujur dan adil dengan mengedepankan politik nilai yang berpijak pada keadilan, solidaritas, dan tanggung jawab kolektif," tegas Juventus.

Pada bagian lain, PMKRI meminta Penyelenggara Pemilu, Polri, dan TNI untuk bersikap netral dalam proses Pilkada 2018.(fri/jpnn)


PMKRI mengajak seluruh warga masyarakat Indonesia untuk menciptakan kedamaian, persatuan dan kesatuan saat pelaksanaan Pilkada serentak 2018.


Redaktur & Reporter : Friederich

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News