Polisi Tewas Gantung Diri
Kamis, 01 Maret 2012 – 18:20 WIB

Polisi Tewas Gantung Diri
”Orang tua korban tidak mau untuk dilakukan otopsi, dan setelah kita berikan penjelasan akhirnya orang tua almarhum menyetujui namun hanya sebatas melakukan visum dan tidak diotopsi,”ujar Wakapolres.
Baca Juga:
“Dari hasil visum yang kita temukan bahwa benar korban gantung diri karena kita temukan ada bekas jeratan pada bagian leher, kemudian pada duburnya ditemukan adanya kotoran serta pada bagian kelamin ditemukan ada sperma. Sehingga jika dilihat dari ciri fisik luarnya biasanya kejadian gantung diri, karena jika seseorang tertahan pada bagian lehernya maka pasti akan mengeluarkan kotoran,“terang Wakapolres Kompol.Jefri Siagian,S.IK.
Dikatakan, dari hasil pemeriksaan dokter pun tidak ada indikasi adanya tanda-tanda kekerasan pada tubuh korban. Hal ini juga diperkuat karena korban meninggal di rumah korban sendiri atau tepatnya di dekat garasi mobil.
Menanyakan penyebab korban mengakhiri hidupnya dengan cara gantung diri, Wakapolres mengatakan pihaknya masih mencoba untuk mendalami apa yang menjadi latar belakang sehingga almarhum melakukan tindakan tersebut. Untuk mengungkap hal itu, penyidik berusaha mengumpulkan keterangan dari teman kerja korban maupun dari beberapa teman-teman korban lainnya.
AIMAS- Oknum anggota Polres Sorong, Brigpol HT ditemukan tewas gantung diri di kediamannya, atau tepatnya di ruang garasi. Korban
BERITA TERKAIT
- Pakai Jaket Ojol, OTK Tembak Mati Pengunjung Tempat Hiburan Malam
- Polisi Kantongi Nama Pelaku Pembacokan Tewaskan Danang di Semarang
- Nyawa Danang Melayang Setelah Dibacok OTK di Semarang
- Kelompok Anarko Dalang Kerusuhan Hari Buruh di Semarang, 6 Mahasiswa Jadi Tersangka
- Tersangka Kerusuhan May Day Semarang Terancam 7 Tahun Penjara
- Bergulat dengan Begal, Iptu Noval Kena Tembak, Pelaku Kabur