PPKM Darurat, Irjen Fadil Imran Memerintahkan Jajaran Melakukan Penyisiran di Perkantoran
Kamis, 08 Juli 2021 – 14:22 WIB

Kapolda Metro Jaya Irjen Fadil Imran. Foto: Ricardo/JPNN.com
Oleh karena itu, mantan Direktur Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri ini meminta semua pihak bersatu dengan mengurangi mobilitas di luar rumah.
Dia menegaskan bahwa hal itu supaya bisa menekan angka positif Covid-19.
"Maka, satukan hati dan jiwa demi kemanusiaan. Sampaikan kepada majikan dan atasan tiap perkantoran untuk bersama-sama menjaga keselamatan," tuntas Irjen Fadil Imran. (cr3/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Kapolda Metro Jaya Irjen Fadil Imran memerintahkan jajarannya melakukan penyisiran perkantoran yang bukan termasuk sektor esensial dan kritikal tetapi masih nekat beroperasi selama PPKM darurat.
Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Fasilitasi Ekspor Perdana 29.460 Karton Sarden Kaleng Banyuwangi ke Afrika & UEA
- Dibekingi Partai Besar, Tersangka Penggelapan Dana Perusahaan Saudi Dibebaskan Polisi
- Rutin Gelar Tes Narkoba, PKSS Menyatakan Seluruh Karyawan Bersih dari Zat Terlarang
- Deretan Perusahaan Ini Raih Penghargaan Top Corporate Social Responsibility of The Year 2025
- Perkenalkan IT Leaders Indonesia ke Tingkat Dunia, GCF Gelar CIO 200 Summit 2025
- 14 Pendemo Rusuh di Hari Buruh dari Kelompok Anarko