Pramono: PDIP Bukan Penunggu Kereta

Pramono: PDIP Bukan Penunggu Kereta
Pramono: PDIP Bukan Penunggu Kereta
Sesuai janjinya, Pramono juga menyatakan sikap PDIP terhadap pemerintahan SBY-Boediono. Sikap yang diambilnya adalah menjadi mitra yang strategis dan kritis.

"Dalam konteks yang seperti ini kita akan menjadi penyeimbang atau mitra yang strategis pada pemerintahan lima tahun ke depan," katanya.

Lebih jauh, Pramono mengatakan PDIP menyadari bahwa pemerintah tidak akan bisa berjalan sendiri-sendiri sehingga membutuhkan pengawal, pengawasan dan mitra yang kritis. "Itu yang dilakukan PDIP," ucapnya.

Sebagai mitra yang kritis kata Pramono, PDIP akan menjadi pemnyeimbang di pemerintahan. Kebijakan yang pro rakyat akan didukung, namun jika kebijakan itu tidak pro rakyat maka PDIP akan mengkritisi secara terbuka.(awa/JPNN)
Berita Selanjutnya:
Utusan 13 Negara Turut Hadir

JAKARTA- Pernyataan Andi Mallarangeng yang menyebut PDIP ketinggalan kereta dalam pengusulan nama-nama menteri Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) jilid


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News