Puan: Insyaallah, Bisa Dipastikan Bukan Pertemuan Terakhir, Ya, Mas Bowo

Puan: Insyaallah, Bisa Dipastikan Bukan Pertemuan Terakhir, Ya, Mas Bowo
Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto (kanan) dengan Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani menunggangi kuda di Hambalang, Jawa Barat, Minggu (4/9). Foto: Dokumen DPP Gerindra.

Putri Presiden Kelima RI Megawati Soekarnoputri itu mengatakan bahwa PDIP dan Partai Gerindra akan terus membuka ruang komunikasi menjelang Pilpres 2024, dan akan diumumkan menjadi keputusan dua partai setelah pembicaraan makin intens.

"Nanti, pada waktunya kami kemudian mengatakan atau meneruskan pembicaraan ini ke satu hal, yang tentu saja semata-mata tujuannya untuk bangsa dan negara," ungkap cucu Proklamator RI Soekarno atau Bung Karno itu. (ast/jpnn)

Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?

Puan dan Prabowo memastikan pertemuan di Hambalang bukanlah pertemuan yang terakhir. Keduanya akan melanjutkan komunikasi politik menyambut Pilpres 2024.


Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News