Putri Candrawathi Diperiksa 12 Jam, Bagaimana Kondisinya?
Minggu, 28 Agustus 2022 – 01:00 WIB

Kepala Divisi Humas Polri Inspektur Jenderal (Irjen) Dedi Prasetyo memastikan kondisi kesehatan Putri Candrawathi dalam keadaan sehat meski sudah menjalani pemeriksaan selama setengah hari. Ilustrator: Sultan Amanda/JPNN.com
Putri Candrawathi disinyalir ikut merencanakan pembunuhan terhadap Brigadir J.
Brigadir J tewas ditembak Bhayangkara Dua Richard Eliezer alias Bharada E di Kompleks Duren Tiga, Pancoran, Jakarta Selatan pada Jumat (8/7).
Putri, Ferdy Sambo, Bharada E, Bripka RR, dan Kuat Ma'ruf dijerat dengan Pasal 340 KUHP tentang pembunuhan berencana yang ancaman hukuman maksimalnya berupa pidana mati. (cr3/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Irjen Dedi Prasetyo memastikan kondisi kesehatan Putri Candrawathi dalam keadaan sehat.
Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Komjen Wahyu: Tak Ada Cerita Main Judi Itu Menang
- Bareskrim Bongkar Judi Online yang Libatkan Warga China, Uang Rp 75 M Disita
- Bank DKI Ajak Publik Tunggu Hasil Forensik Digital Bareskrim Polri
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau
- Polisikan Lisa Mariana atas Tuduhan Perselingkuhan, Ridwan Kamil Pakai Pasal Ini