PWI Surabaya Dukung Dahlan Iskan Jadi Presiden
Kamis, 13 Februari 2014 – 19:05 WIB

Dahlan Iskan saat berdoa bersama dengan para pengurus dan anggota PWI Jatim yang mendukungnya dalam konvensi capres Partai Demokrat. FOTO: YESSY ARTADA/JPNN.com
"Beliau Ketua PWI dua periode tahun sejak tahun 1990 sampai tahun 1998, mudah-mudahan beliau dilapangkan urusannya menjadi Presiden. Kami di sini semua mendukung," papar dia.
Baca Juga:
Mendapat dukungan itu, pria asal Magetan ini terharu dan mengucapkan terimakasih. "Saya ucapkan terimakasih atas dukungan yang diberikan, semoga dukungan ini bisa terus berlanjut sampai nanti. Agar ini sukses, mari kita sama-sama berdoa," terang Dahlan.
Setelah doa selesai, Dahlan langsung jalan kaki diiringi puluhan ribu relawan yang memakai kostum beraneka ragam menuju tempat debat konvensi. Meski diguyur hujan lebat, tak mematahkan semangat mereka untuk mengawal Dahlan hingga ke Grand City Surabaya, tempat berlangsungnya debat kandidat peserta konvensi Partai Demokrat, malam ini. Sampai di Grand City, Dahlan disambut dengan atraksi barongsai. (chi/jpnn)
SURABAYA - Grand City Surabaya sore ini, Kamis (13/2) dikepung oleh puluhan ribu relawan Demi Indonesia (DI). Kedatangan mereka kali ini tak lain
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pakar Hukum: Putusan MA Wajib Dilaksanakan dalam Perkara RSI NTB dengan Kontraktor
- Kapolda Sumbar Perintahkan Usut Tuntas Kecelakaan Maut Bus ALS di Padang Panjang
- Pencari Kerja Padati Job Fair Jakarta 2025, Ada 12 Ribu Lowongan Pekerjaan Tersedia
- Kala Bhikkhu Thudong Singgah di Masjid Agung Semarang: Wujud Persaudaraan Lintas Iman
- Menko Polkam: Pemerintah Bentuk Satgas Terpadu Operasi Penanganan Premanisme & Ormas Meresahkan
- Masukan Buat Prabowo dari Innovation Summit Southeast Asia 2025