Raker dengan DPR, Bu Menkeu Bicara soal Lesson Learned dari Pandemi Covid-19
Senin, 24 Agustus 2020 – 21:06 WIB

Menteri Keuangan Sri Mulyani. Foto : Ricardo
Menurut Mbak Ani, berdasar evaluasi cepat atas PEN, kegiatan yang dirancang simpel dan sudah berjalan bisa diseksekusi secara cepat. Ia mencontohkan bantuan sosial (bansos) Program Keluarga Harapan (PKH) dan Kartu Sembako yang bisa cepat dieksekusi.
"Namun, apabila program usulan baru, kami melihat ada yang betul-betul sangat menantang sehingga eksekusi mungkin membutuhkan waktu," ujanya.(boy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Menkeu Sri Mulyani Indrawati menyatakan pandemi Covid-19 telah memberikan pelajaran yang sangat berharga tentang pentingnya segera berbenah agar lebih cepat, produktif namun lebih efisien.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Versi IndoStrategi, Abdul Mu'ti Jadi Menteri dengan Nilai Performa Tertinggi
- Siasat Sri Mulyani untuk Meredam Tarif Resiprokal Amerika Serikat
- Tak Risau, Sri Mulyani Sebut Rupiah Sejalan dengan Perekonomian Domestik
- Menkeu: Kalau Tunjangan Profesi Lebih Kecil dari Tukin, Kami Tambahkan
- Sri Mulyani Ungkap tak Semua Dosen Terima Tukin, Begini Penjelasannya
- Kabar Gembira tentang Pencairan Tukin Dosen ASN, Alhamdulillah