Rapat Staf dan Komando Koarmatim Resmi Ditutup
Sabtu, 04 Februari 2017 – 02:00 WIB

Panglima Komando Armada RI Kawasan Timur (Pangarmatim) Laksamana Muda (Laksda) TNI Darwanto secara resmi menutup Rapat Staf dan Komando (Rasko) Koarmatim tahun 2017 di Gedung Candrasa Koarmatim, Ujung Surabaya, Jumat (3/2/2017). FOTO: Dispen Koarmatim
Hadir dalam acara tersebut, Kepala Staf Koarmatim (Kasarmatim) Laksma TNI I.N.G. Ariawan, Komandan Guspurlatim Laksma TNI Dadi Hartanto, Komandan Guskamlatim Laksma TNI I.N.G. Sudihartawan, Komandan Lantamal Wilayah Timur, para Asisten Pangarmatim, para Kasatker Mako Koarmatim, para Komandan unsur Koarmatim, para Komandan Lanal Wilayah Timur, dan para Kafasharkan Wilayah Timur.(fri/jpnn)
Panglima Komando Armada RI Kawasan Timur (Pangarmatim) Laksamana Muda (Laksda) TNI Darwanto secara resmi menutup Rapat Staf dan Komando (Rasko) Koarmatim
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Tingkatkan Pengawasan di Sektor Kepabeanan Lewat Kolaborasi Lintas Instansi
- 5 Berita Terpopuler: Fakta Baru Terungkap, Lokasi Tes PPPK Tahap Dua Langsung Didatangi Pak Ali
- KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 5,45 T ke Pertamina Diputihkan, Bahlil Berkata Begini
- Soal Pembayaran Tunggakan Triliunan TNI AL, Menhan Singgung Kebijakan Tersentralisasi
- Rapat Bareng Menhan, Legislator Ungkit Utang Triliunan TNI AL
- Momen KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 2,25 T ke Pertamina Diputihkan