Rapim Bersama Kapolda, Anies Sampaikan Sejumlah Strategi Penanganan Covid-19

Selain membahas soal penanganan covid-19, lanjut Anies, juga membahas soal vaksinansi untuk tenaga nonmedis bersama Irjen Fadil.
Vaksinansi tahap kedua tersebut sudah dilaksanakan untuk para pedagang di Tanah Abang, Jakarta Pusat.
"Alhamdulillah lebih dari 1400 sampai 1500 orang yang sudah mendapatkan vaksin di komplek tanah abang dari 10 ribu yang sudah terdaftar," ujarnya.
Walakin, mantan Rektor Universitas Paramadina itu menambahakan, dia berharap vaksinasi itu tidak hanya dilakukan terhadap para pedagang tetapi jangkauannya lebih luas lagi.
"Insyaallah akan diteruskan tetapi jangkauannya diharapkan lebih luas lagi. Itu akan perlu waktu dan kami berharap vaksin segera tiba sehingga tim vaksinasi bisa segera langsung memanfaatkan," pungkasnya.(cr3/jpnn)
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mendatangi Polda Metro Jaya untuk menghadiri rapat pimpinan (Rapim) bersama Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imran, Kamis (18/2)
Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
- Dibekingi Partai Besar, Tersangka Penggelapan Dana Perusahaan Saudi Dibebaskan Polisi
- 14 Pendemo Rusuh di Hari Buruh dari Kelompok Anarko
- Roy Suryo Sebut Tindakan Jokowi Lucu, Memalukan, dan Tidak Elegan
- Alasan Jokowi Melaporkan Masalah Ringan Itu kepada Polisi
- Jokowi Berurusan dengan Polisi Pagi Tadi, Melambaikan Tangan
- Pelaku Pembakaran Balita di Tangerang Punya Hubungan Asmara dengan Ibu Korban