Ratu Arab Luncurkan Body Scrub With Brightening Serum, Harganya...
Sabtu, 26 Maret 2022 – 10:11 WIB

Ratu Arab merilis produk terbarunya yaitu Body Scrub with brightening serum. Foto dok Ratu Arab
"Salah Satu keunggulan Produk Ratu Arab adalah Formula yang dirancang khusus dan exclusif oleh perusahaan PT. Ratu Mekar Nusantara yang mengandung banyak bahan aktif dibandingkan dengan produk lain yang hanya memiliki 2-3 bahan aktif," ujar Eka.
Acara launching produk terbaru ini turut dihadiri diva nasional, Rossa, serta talent pendukung dan sejumlah influencer ibukota.
Saat ini Ratu Arab memiliki member resmi di seluruh Indonesia, bahkan sudah merambah ke manca negara yang disebut dengan agen, distributor dan manager area.(chi/jpnn)
Ratu Arab juga memiliki Body Scrub With Brightening Serum Mask, yang diperkaya dengan brightening serum, yang mampu mengangkat sel kulit mati.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Rossa Segera Menggelar Konser, Sekitar 80 Persen Tiket Sudah Terjual
- Rossa Ungkap Harga Mik yang Kerap Dipakai Manggung, Wow
- Sering Deg-degan Akhir-akhir Ini, Rossa Ungkap Penyebabnya
- Gelar Konser Bulan Depan, Rossa Beberkan Persiapannya
- Rossa hingga Prilly Latuconsina Dapat Undangan Nikah Luna Maya
- Bakal Gelar Konser 'Here I Am', Rossa Gandeng JKT48 Hingga Bernadya