Ratusan Kader Gus Dur Jatim Solid Memenangkan Prabowo-Gibran
Jumat, 01 Desember 2023 – 21:20 WIB

Ratusan kader Gus Dur Jatim menyatakan siap menjadi garda terdepan memenangkan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024. Foto: Source for JPNN.com.
Dia mencontohkan, misalnya Gibran berhasil membawa ekonomi Kota Solo terangkat dan membuat hidup masyarakat lebih sejahtera lagi.
Semangat anak muda yang dihadirkan Gibran menjadi kekuatan besar pendorong semangat kemajuan.
Untuk itu, Ibnu menyatakan akan mengajak masyarakat Jawa Timur mendukung total Prabowo-Gibran di Pilpres 2024.
Hal itu ditambah dengan kehadiran ratusan kader Gus Dus Jawa Timur telah siap memilih Prabowo-Gibran.
"Jadi, tidak ada keraguan Prabowo-Gibran menjadi duet paling ideal harus kami menangkan di Jawa Timur. Hari ini menjadi tekad kami bersama Prabowo-Gibran menang total di Jawa Timur," pungkas Ibnu. (boy/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Ratusan kader Gus Dur Jatim menyatakan siap menjadi garda terdepan memenangkan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Jatim Sumbang 25 Persen Laju Tanam Padi Nasional, Khofifah: Komitmen Wujudkan Kedaulatan Pangan
- 6 Bulan Prabowo-Gibran: 74 Persen Puas, tetapi Ekonomi Penuh Tantangan
- 6 Bulan Kabinet Prabowo-Gibran: Komunikasi Publik & Kontroversi Menteri Jadi Catatan
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- 4 Perampok Sopir Taksi Online di Surabaya Ditangkap, 1 Asal Sidoarjo, 3 Warga Cirebon
- Tabrakan Bus vs Mobil di Jawa Timur Menewaskan 7 Orang