Reaksi Dunia Atas Mundurnya Mubarak
Sabtu, 12 Februari 2011 – 04:21 WIB

Reaksi Dunia Atas Mundurnya Mubarak
Baca Juga:
AKtivis HAMAS
Baca Juga:
Reformasi Mesir diharapkan akan menjadi angin segar dan akan menjalin hubungan yang lebih baik bagi gerakan HAMAS. Kepemimpinan baru di Mesir diharapkan akan membantu mengakhiri blokade jalur Gaza dan membuka perbatasan. "Kami berharap, pemimpin baru Mesir akan membantu HAMAS dalam mengakhiri blokade Jalur Gaza," kata juru bicara Hamas Sami Abu Suhri. Ratusan warga Palestina merayakan pengunduran diri Mubarak. Pengemudi klakson dan pasukan keamanan Hamas menembak untuk sukacita di udara.
Amnesty International Serukan Perubahan Kelompok hak asasi manusia Amnesty International mendesak pengunduran diri Presiden Hosni Mubarak
BERITA TERKAIT
- Donald Trump Sebut Industri Film di AS Sekarat
- Trump Tegaskan Iran Tak Boleh Memiliki Nuklir untuk Alasan Apa pun, Pelucutan Total!
- 2 Kapal Wisata Terbalik di China, 3 Orang Tewas & 14 Hilang
- Berulah di Medsos, Donald Trump Pamer Fotonya Berpose ala Paus Vatikan
- Sekjen PBB Tegaskan Serangan Israel Pelanggaran Terhadap Kedaulatan Suriah
- Uni Eropa Mendesak Israel Segera Cabut Blokade & Buka Akses Bantuan ke Gaza