Regulasi Sudah Lengkap, Gaji PPPK kok Belum Cair, Tunggu Bunga Bank ya?
Sabtu, 06 Februari 2021 – 14:58 WIB

Abdul Mujid bersama istrinya yang sama-sama penyuluh pertanian yang lulus PPPK 2019. Foto: Mesya/jpnn
Dia pun mengimbau, Pemda jangan berdalih soal regulasi karena ingin menahan gaji PPPK. Sebab, faktanya pemerintah pusat sudah menerbitkan semua regulasi terkait PPPK.
"Ini kok seperti muncul raja-raja kecil ya. Pusat sudah melengkapi semua regulasi, Pemda tidak mengimbanginya dengan alasan macam-macam," tandasnya. (esy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Pemda beralasan gaji PPPK belum bisa cair karena Permendagri belum ada, begitu sudah terbit gaji belum juga dicairkan bahkan diundur Maret
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Ini Jadwal Terbaru Tes PPPK Tahap 2, Ada Lokasi Lintas Provinsi
- PPPK 2024 Bakal Mendapat TPP, Seragam sama dengan PNS
- PPPK Paruh Waktu Naik Status juga Berdasar Penilaian Kinerja
- 5 Berita Terpopuler: Persaingan PPPK Tahap 2 Ketat, Ketua Forum Honorer Menolak Tegas, Maksudnya Apa?
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Honorer Non-Database BKN Diusulkan jadi PPPK Paruh Waktu, Daftar Nama Keluar
- Ketua Forum Honorer Bersuara Lantang, Menolak jadi PPPK Paruh Waktu