Rekonstruksi Penganiayaan Ustaz di Samarinda, Santri AA dan HR Peragakan 28 Adegan
Rabu, 02 Maret 2022 – 23:20 WIB

Santri berinisial AA saat memperagakan cara menganiaya ustaz sampai meninggal dunia. Foto : Humas Polresta Samarinda.
Saat melakoni reka adegan, kedua pelaku tampak mempersiapkan diri dengan dua buah balok kayu.
Selanjutnya AA menutupi wajah dengan topeng monyet.
Sementara HR menutupi wajahnya menggunakan jaket.
Kegiatan tersebut terjadi pada adegan ke-16.
Pada adegan ke 17, 18 dan 19, tampak kedua pelaku yang menghadang korban.
Seusai mendapatkan penolakan dari korban, tanpa basa-basi keduanya menghantamkan kayu.
Saat hantaman pertama korban berhasil mengelak.
Namun tidak saat di hantaman yang kedua.
Sebanyak 28 adegan menggambarkan bagaimana dua santri secara sadis membunuh ustaz di Samarinda,Kalimantan Timur.
BERITA TERKAIT
- Pelaku Penembakan di Samarinda Beraksi di Atas Motor, Orang-Orang Panik
- Kemenag Dorong Transformasi Ekonomi Pesantren Melalui Inkubasi Wakaf Produktif
- Segera Disidang, 3 Tersangka Kasus Perundungan Dokter Aulia Belum Ditahan
- Polda Riau akan Tetapkan Tersangka Kasus SPPD Fiktif yang Rugikan Negara Ratusan Miliar
- Penyelundupan Narkoba ke Rutan Polresta Samarinda, 3 Polisi Terancam PTDH
- Bukan Bunuh Diri, Bernard Rivaldo Tewas Dibunuh Gegara Utang Rp 100 Ribu