Rerie: Pendidikan Politik Dapat Tingkatkan Peran Perempuan dalam Kebijakan Publik

Rerie: Pendidikan Politik Dapat Tingkatkan Peran Perempuan dalam Kebijakan Publik
Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat (kanan) menerima jajaran pengurus Dewan Pengurus Pusat Kaukus Perempuan Politik Indonesia (DPP KPPI) di rumah dinas Wakil Ketua MPR RI di Kuningan, Jakarta Selatan, Senin (27/6). Foto: Humas MPR RI

Ketua Presidium DPP KPPI Kanti W. Janis berpendapat mendorong perempuan paham politik tidak hanya bertujuan agar perempuan memahami pembuatan kebijakan publik tetapi juga agar perempuan mampu mempengaruhi kebijakan publik untuk memperjuangkan hak-hak rakyat.

‘’Jadi, di samping peningkatan secara kuantitas perempuan berkiprah di bidang politik, kami harus mendorong perempuan meningkat secara kualitas dalam memahami politik,’’ ungkapnya. (mrk/jpnn)

Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat mengungkapkan peran perempuan harus ditingkatkan


Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News