Ridwan Kamil: Ini Tidak Benar dan Merupakan Fitnah Keji
Kamis, 27 Maret 2025 – 15:15 WIB

Ridwan Kamil. Foto: Instagram/ridwankamil
Dia juga menyampaikan permohonan maaf lantaran kehebohan yang terjadi.
"Mohon maaf lahir batin atas dosa dan kekhilafan saya, baik yang terasa atau tidak, karena sejatinya saya hanya manusia biasa. Dan mohon doanya agar kami selalu dijauhkan dari fitnah dunia, dan semua yang membaca berita bisa tabbayun dengan jernih, apalagi ini saat bulan suci Ramadhan," tutup Ridwan Kamil. (jpnn)
Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil akhirnya memberi klarifikasi soal rumor berselingkuh dan memiliki anak dari model Lisa Mariana.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Lisa Sebut Revelino Dipenjara, Ivan Gunawan Girang
- Lisa Mariana Bongkar Keberadaan Revelino Tuwasey, Oh Ternyata
- 3 Berita Artis Terheboh: Pablo Benua Bongkar Bayaran Lisa, Rayen Pono Laporkan Ahmad Dhani
- Batal Bikin Podcast Bareng, Pablo Benua Bongkar Bayaran Lisa Mariana
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana
- 3 Berita Artis Terheboh: Respons Ridwan Kamil, Lisa Menghilang setelah Mengaku Hamil