Rusuh Pilkada Sibolga, 10 Ditahan
Hitung Suara di Mapolres
Minggu, 16 Mei 2010 – 14:35 WIB

Rusuh Pilkada Sibolga, 10 Ditahan
“Terkait tahapan Pilkada tetap dilanjutkan, demikian juga dengan temuan-temuan pelanggaran akan tetap di proses sesuai perundang-undangan yang berlaku,” katanya.
Sementara itu penghitungan suara di tingkat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) di 4 Kecamatan se-Sibolga, dilakukan rekapitulasi penghitungan suara di halaman Mapolresta Sibolga, Sabtu (15/5) sekitar pukul 16.00 WIB.
Amatan Metro Tapanuli, penghitungan surat suara yang dilakukan PPK di Mapolresta Sibolga mendapat pengawalan ketat dari petugas. Polisi melakukan penutupan jalan radius 50 meter masing-masing dari arah Jalan Dr FL Tobing dan Jalan Sutomo.
Ketua KPUD Sibolga Nadzran SE yang dikonfirmasi Metro Tapanuli di sela-sela penghitungan suara menjelaskan, hal itu dilakukan mengingat kantor camat yang seyogianya tempat rekapitulasi telah dirusak massa.
SIBOLGA - Aksi anarkis massa yang merusak 3 kantor Camat di Sibolga, Jumat (14/5) lalu terus berlanjut hingga malam.Hingga kemarin (15/5), polisi
BERITA TERKAIT
- Tanggapi Kecelakaan Berulang dengan Korban Massal, Komisi V DPR Desak Reformasi Sistem Transportasi Nasional
- Demokrat Yakin Tak Ada Matahari Kembar, Presiden Prabowo Berdaulat dan Mandiri
- Prabowo-Jokowi Saling Bela, Pengamat Sebut Mereka Susah Dikoyak
- Sejumlah PAC PDIP Banten Minta DPP Kembalikan Hak Tia Rahmania
- Sultan dan Ketua Senat Kamboja Sepakati Pembentukan Forum Senat ASEAN
- Bergulir Desakan Lengserkan Gibran, Sikap Pak Sarmuji Jelas