Sampoerna Academy Terima 150 Siswa Baru
Sabtu, 21 Juli 2012 – 14:33 WIB

Sampoerna Academy Terima 150 Siswa Baru
Dengan standar pendidikan yang tinggi ini, Nenny berharap siswa-siswi dapat memiliki kemampuan akademis, bahasa, dan keterampilan untuk memenuhi standar penerimaan masuk perguruan tinggi terkemuka baik di dalam maupun luar negeri.
Baca Juga:
Tahun ini, sekolah tersebut juga telah meluluskan 226 siswa angkatan pertamanya di Sampoerna Academy Malang dan Palembang. 25 siswa di antaranya telah diterima di universitas di Amerika Serikat.
"Keberhasilan ini akan terus dilanjutkan oleh generasi berikutnya, agar menjadi pemimpin yang dapat memberikan yang terbaik bagi masyarakat tempat mereka berasal," tandas Nenny.(flo/jpnn)
BOGOR--Sampoerna Academy, sekolah berasrama setingkat SMA meresmikan penerimaan 150 siswa-siswi baru di SMA Sampoerna, Kampus Bogor, angkatan 2012-2013.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Anggota Senat Akademik UPI Pertanyakan Transparansi Penetapan Calon Rektor
- Berkuliah di Bandung, Mahasiswa Bisa Dapat 2 Gelar Internasional Sekaligus, Simak Nih!
- Kombes Yade Setiawan Ujung Luncurkan Buku soal Strategi Penangan Pandemi
- Dana Indonesiana 2025 Dibuka, Pemerintah Siapkan Pembiayaan Rp 465 Miliar
- SMMPTN-Barat 2025 Diluncurkan, Tersedia 17.909 Kursi, Ini Mekanisme Pendaftarannya
- Daftar FKG UM Surabaya Berhadiah Student Dental Kit, Catat Syaratnya