Satu Keluarga Tewas Terseret KA
Senin, 13 September 2010 – 13:07 WIB

Satu Keluarga Tewas Terseret KA
"Ketika dievakuasi, tubuh dan kepala mereka hancur dan langsung dibawa ke RS Subang. Kejadian ini masih ditangani Polres Subang," kata Kepala Stasiun Cipunagara, Wawan Setiawan (56), kemarin.
Baca Juga:
Selain menewaskan tiga orang korban, kecelakaan tersebut juga mengakibatkan jadwal pemberangkatan KA terganggu. Pasalnya, terseretnya mobil oleh Lokomotif CC 20145 itu, harus merusak motor penggerak rel wesel 713.
Sementara itu, Yoan (36), salah satu anak keluarga korban, mengaku kaget dan langsung syok ketika mendengar kabar naas tersebut. Padahal katanya, Yoan belum sempat bertemu dan berlebaran dengan ayahnya, Antonio. Ia yang tengah berada di Jakarta berama keluarga lainnya, pun lantas langsung datang ke Subang. (epl)
SUBANG - Sejumlah kecelakaan tragis telah kembali terjadi sepanjang musim mudik lebaran tahun ini. Salah satunya adalah ketika satu keluarga yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemilik Warung Ditemukan Tewas Bersimbah Darah, Diduga Korban Pembunuhan
- Gen Z di Jateng Disebut Jadi Agen Perubahan Transisi Energi
- Polisi Ungkap Praktik Prostitusi Online di Lhokseumawe, Tangkap 3 Tersangka
- Polres Tanjung Priok Raih Predikat Pengelolaan Anggaran Terbaik Kedua dari 139 Satker
- Kapal Feri Tenggelam di Peraian Penajam, BPBD Bergerak Mengevakuasi Penumpang
- Baliho di Jalan Protokol Pekanbaru Ditertibkan, Menteri Kehutanan Apresiasi Ketegasan Wali Kota