Satu PMI Ditemukan Tewas Penuh Luka di Kamboja, Menteri P2MI Bilang Begini
Selasa, 15 April 2025 – 17:13 WIB

Menteri Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI) Abdul Kadir Karding. FOTO: Wisnu Indra Kusuma/JPNN.com.
Dia juga menyebut Kamboja dan Myanmar kini menjadi tujuan baru bagi anak muda Indonesia untuk mencari peruntungan di luar negeri, meski melalui jalur ilegal.
Banyak di antara mereka tertipu oleh tawaran pekerjaan palsu yang tersebar di media sosial.
"Secara nasional, negara tujuan utama PMI nonprosedural masih Arab Saudi, Malaysia, Hongkong, dan Taiwan. Namun, sekarang tren baru mengarah ke Kamboja dan Myanmar, terutama anak-anak muda yang tertipu informasi di media sosial," ujar Karding.(wsn/jpnn)
Begini penjelasan Menteri P2MI Abdul Kadir Karding terkait meninggalnya PMI asal Bekasi di Kamboja.
Redaktur : Elfany Kurniawan
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
BERITA TERKAIT
- Ibas Ingatkan Pentingnya Perlindungan PMI dan Penguatan Keamanan Perbatasan
- Budayakan Berbagi, TIKI Gelar Donor Darah
- 45 PMI Dipulangkan dari Malaysia Melalui Pelabuhan Dumai, Ada yang Sakit Kulit
- Ahli Waris PMI yang Meninggal di Korsel Dapat Santunan Rp 85 Juta
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Kementerian P2MI Memfasilitasi Kepulangan 124 Pekerja Migran dari Arab Saudi