SBY Dituding Langgar Sapta Marga

SBY Dituding Langgar Sapta Marga
SBY Dituding Langgar Sapta Marga
"Ini sungguh-sungguh sangat disayangkan, dan semakin menegaskan bahwa pemerintahan SBY memapankan sindikat mafia pajak dalam menggerogoti kekayaan negara ini. Muncul juga kecurigaan, jangan sampai Presiden SBY memberikan perlindungan terhadap para mafia," tudingnya.

Bahkan DEPAN menganggap SBY cenderung terus menerus mereproduksi konflik dan instablitas sehingga rakyat saling berkelahi satu sama lain.

Oleh karena itu DEPAN menyarankan dua hal. Pertama, Presiden SBY harus melakukan koreksi fundamental terhadap karakter kepemimpinannya, sembari menghentikan semua manuver yang cenderung bersikap resisten dengan berupaya memberikan pembenaran terhadap segala tindakan dan kebijakan yang keliru.

Kedua, mengajak seluruh elemen masyarakat untuk secara terus-menerus mengawasi berbagai sikap, perilaku dan kebijakan Presiden SBY, seraya menggalang kekuatan bersama ke arah perubahan yang lebih baik.(fas/jpnn)

JAKARTA - Dewan Penyelamat Negara (DEPAN) menyarankan agar jajaran TNI berhati-hati dalam memberikan dukungan terhadap Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News