Sejuta Rumah, Pemerintah Bantu Rp 4 Juta untuk Uang Muka

Sejuta Rumah, Pemerintah Bantu Rp 4 Juta untuk Uang Muka
Foto: dok.Jawa Pos/JPNN

Pihak Perum Perumnas, Bapertarum, BPJS, REI, akan mendanai pembangunan sekitar 500 ribu unit. Sedang Pemda akan membangun 30 ribu unit. Selain itu untuk non-MBR akan membangun sekitar 400 ribu unit.

Dalam kesempatan itu Menteri PU-PR mengatakan pemerintah pusat mengajak  seluruh gubernur , bupati, dan walikota untuk membantu menyiapkan tanah. Menurut rencana seribu unit rumah rakyat yang akan dibangun di 13 Provinsi ini akan ground breaking April 2015. (flo/jpnn)

 


JAKARTA--Pemerintah telah menyetujui program pembangunan sejuta rumah untuk masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) dengan uang muka hanya satu persen,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News