Sekarang! Live Streaming Practice MotoGP Portugal, Marc Marquez Menggila
Jumat, 22 Maret 2024 – 22:50 WIB

Marc Marquez. Foto: diambil dari crash
jpnn.com - PORTIMAO - Marc Marquez menjadi pembalap paling kencang pada latihan bebas pertama atau FP1 MotoGP Portugal 2024 di Sirkuit Portimao, Jumat (22/3) sore WIB.
Marquez mengukir waktu satu menit 40,484 detik, lebih cepat ketimbang Maverick Vinales (+0,165 detik).
Melengkapi Top 3 ialah Brad Binder.
Sementara itu, pemimpin klasemen MotoGP 2024 yang juga juara bertahan MotoGP Francesco Bagnaia harus puas di posisi ke-13.
Saat ini sedang berlansung sesi practice berdurasi 60 menit.
Sesi ini akan menentukan si pembalap berhak langsung melakoni kualifikasi utama (Q2) atau harus berjibaku di Q1 dahulu.
Marc Marquez yang merajai FP1 MotoGP Portugal, kini sedang memimpin jalannya practice. Saksikan.
BERITA TERKAIT
- Mati Lampu Total di Spanyol & Portugal Akibat Serangan Siber? Begini Kata Uni Eropa
- Tes MotoGP Spanyol: Marquez Pertama, tetapi Yamaha Jadi Perhatian Utama
- Listrik Padam di Seantero Spanyol & Portugal, Penyebabnya Masih Misteri
- Klasemen MotoGP 2025 dan Jadwal Balapan di Prancis
- MotoGP 2025: Perasaan Marc Marquez Melihat Posisinya Direbut Alex Marquez
- MotoGP Spanyol 2025: Hari Bersejarah Bagi 2 Pembalap