Semeru Tak Terpengaruh Letusan Gunung Kelud
Minggu, 16 Februari 2014 – 02:36 WIB

Semeru Tak Terpengaruh Letusan Gunung Kelud
BPBD, kata dia, sudah melakukan antisipasi jika sewaktu-waktu hujan abu Gunung Kelud mengarah ke Lumajang. Dia mengatakan, setidaknya 10 ribu masker sudah disiapkan BPBD dan Dinas Kesehatan (Dinkes) Lumajang.
Baca Juga:
Kalau nanti ada peningkatan aktivitas Semeru, Rochani mengaku, pihaknya juga sudah melakukan sejumlah antisipasi. Dia menyebut BPBD Lumajang dan semua intansi yang terkait dengan kebencanaan sudah on call. (wan/har/JPNN)
LUMAJANG - Erupsi Gunung Kelud di Kediri tidak berpengaruh pada aktivitas Gunung Semeru di Lumajang. Hingga Sabtu (14/2), gunung tertinggi di Pulau
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Semeru Erupsi Lagi dengan Tinggi Letusan 1.000 Meter di Atas Puncak
- Jaksa Tuntut 4 Terdakwa Kurir Sabu-Sabu 40 Kg dengan Hukuman Mati
- Rudy Mas’ud Lantik 1.346 CPNS & PPPK, Ini Pesannya untuk ASN Baru
- Nelayan Terseret Arus Laut di Pesisir Barat Ditemukan Meninggal Dunia
- Polres Banyuasin Buka Layanan Hotline Laporan Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak, Catat Nomornya
- 476 Karyawan Terbaik IWIP Menerima Penghargaan di Momen Hari Buruh