Senator Mervin: Dialog, Kunci Penyelesaian Konflik di Tanah Papua
Jumat, 22 Juli 2016 – 22:22 WIB

Anggota DPD RI dari Provinsi Papua Barat, Mervin Sadipun Komber. FOTO: JPNN.com
Senator Mervin juga meminta masyarakat untuk menahan diri dan tidak mengambil tindakan yang akan menimbulkan konflik horizontal antara masyarakat.
Baca Juga:
Untuk itu, dia mempercayakan kepada pihak berwenang untuk menyelesaikan permasalahan yang terkait dengan urusan politis.
"Kini semua menunggu kebijakan Presiden untuk berdialog bagi masa depan Papua" tegas Anggota Badan Pengkajian MPR RI.(fri/jpnn)
JAKARTA - Semangat dialog dan komunikasi yang dilandasi kejujuran dari hati ke hati menjadi kunci penyelesaian atas berbagai konflik di Tanah Papua
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liburan Tanpa Izin, Bupati Indramayu Bakal Magang di Kantor Kemendagri
- Stok Beras Melonjak, Waka MPR: Komitmen Presiden Prabowo Langsung Dibuktikan
- Otto Hasibuan Minta Peserta PKPA Bisa Menaati Kode Etik Ketika Menjadi Advokat
- Majelis Ulama Indonesia Tegaskan Vasektomi Hukumnya Haram
- Pemerintah Janji Tindak Ormas Nakal, Termasuk Grib Jika Bersalah
- Mbak Ita & Suami Kompak Mengaku Tak Tahu Soal Aliran Fee 13 Persen dari Proyek di Kecamatan