Sepertinya Polri dan TNI Sedang Diadu Domba

Sepertinya Polri dan TNI Sedang Diadu Domba
Direktur Eksekutif Lemkapi Edi Hasibuan. Foto: dokumen JPNN

Edi menilai, agar keberadaan senjata impor Polri tidak menjadi polemik, diharapkan senjata tersebut segera mendapat rekomendasi dari Bais TNI. Sehingga bisa segera pula disimpan di Brimob Polri.

"Pengajuan senjata ini sudah melewati berbagai kajian Polri dan melewati proses lelang panjang dan sesuai dengan Permenhan Nomor 7/2010 tentang Pedoman Perizinan Pengawasan dan Pengendalian Senjata Api Standar Militer di luar Lingkungan Kementerian Pertahanan dan TNI.

"Kami berpandangan, senjata impor ini murni untuk keamanan negara," pungkas Edi. (gir/jpnn)


Impor senjata oleh Polri biasa saja, kok jadi ramai?


Redaktur & Reporter : Ken Girsang

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News