Setelah Ditabrak dari Belakang, Calon Kades Dibantai di Depan Istri
Jumat, 04 Maret 2022 – 18:29 WIB

Kasus pembunuhan sadis calon kades di Pamekasan, Jawa Timur, terungkap. Ilustrasi garis polisi. Foto: Ricardo/JPNN.com
Pelaku sudah mengakui melakukan pembunuhan terhadap korban. Motifnya, emosi dan terancam karena korban diduga memegang senjata.
“Tersangka melihat korban memiliki sesuatu yang diduga senjata tajam yang diselipkan di pinggul kiri sehingga pelaku membacoknya,” ujar AKP Tomy.
Hingga kini, polisi masih melakukan proses penyelidikan pembunuhan calon kades di Pamekasan itu.
Baca Juga: Briptu Rehend Diseret Debt Collector, Kombes Supriadi Ungkap Pesan Tegas Kapolda, Siap-Siap Saja
“Kami dalam proses penyelidikan (pengembangan) tersangka lain,” ucapnya. (mcr23/jpnn)
Seorang calon kepala desa (kades) di Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur, bernama Miarto tewas dibantai menggunakan senjata tajam pada Selasa (1/3) lalu.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Cucu Bunuh Nenek di Karawang Demi Emas 100 Gram, Begini Kejadiannya
- Viral Warga Pamekasan Ngaku Jadi Korban Salah Tangkap, Polda Riau Beri Penjelasan Begini
- Denpom TNI Kantongi Bukti Transfer Uang Setoran Judi Sabung Ayam di Lampung
- Mau Kabur ke Luar Kota, Pelaku Pembunuhan Wanita di Bekasi Ditangkap
- Hakim yang Vonis Bebas Ronald Tannur Sampaikan Pernyataan Mengejutkan
- Pilu Bocah di Tangerang Tewas Terbakar, Pelakunya Pacar Ibu Korban