Shin Tae Yong Ungkap Kunci Sukses Timnas U-20 Indonesia Tumbangkan Vietnam

Shin Tae Yong Ungkap Kunci Sukses Timnas U-20 Indonesia Tumbangkan Vietnam
Pesepak bola Indonesia Rabbani Tasnim Siddiq (kiri) melakukan selebrasi bersama rekannya Alfriyanto Nico Saputro (tengah) dan Marselino Ferdinan (kanan) usai mencetak gol ke gawang tim Vietnam saat pertandingan babak kualifikasi Piala Asia U-20 2023 Grup F di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Minggu (18/9/2022). FOTO: ANTARA/Moch Asim/NZ

Menurutnya, Marselino memang tidak dalam kondisi terbaik selama babak Kualifikasi Piala AFC U-20 2023. Di laga sebelumnya melawan Hong Kong, Marselino juga hanya bermain sejak menit ke-80.

Baca Juga: Pengakuan Mutilan Bantaeng, Potong-Potong Tubuh Kekasih Pakai Batu, Begini Kronologinya

"Sebelum bergabung dengan tim nasional, dia belum pulih total dan sebelumnya selalu bermain di kompetisi. Karena itu, saya memainkan dia di 45 menit kedua dalam pertandingan ini," katanya.(antara/jpnn)

Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:

Pelatih timnas Indonesia Shin Tae Yong membongkar kunci sukses anak asuhnya mampu menang lawan Vietnam pada laga pamungkas Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20.


Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News