Simpanan Melonjak, Kredit Turun
Jumat, 24 September 2010 – 02:42 WIB

Simpanan Melonjak, Kredit Turun
Difi menyebut, spread suku bunga Rupiah terbesar masih terdapat pada kelompok bank kecil (7,96 persen), sedikit melebar sebesar 3 bps dibandingkan dengan pekan sebelumnya. Sedangkan spread terendah tetap pada kelompok bank besar dengan angka yang sedikit turun.
Adapun untuk suku bunga valas, spread tertinggi tetap pada kelompok bank kecil sebesar 8,16 persen, dan terendah pada kelompok bank dengan total aset antara Rp 5 - 15 triliun sebesar 3,32 persen. (Owi)
JAKARTA - Menjelang Lebaran, kinerja sektor perbankan ditandai dengan naiknya kredit dalam jumlah signifikan dan simpanan atau dana pihak ke tiga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Luncurkan Green Movement, Pertamina NRE Teguhkan Komitmen Terhadap Keberlanjutan
- Pameran Rantai Dingin dan Logistik Terbesar di Indonesia Resmi Dibuka, Ini Targetnya
- Bea Cukai Kawal Ekspor Perdana 8,9 Ton Sekam Bakar PT Minaqu Indonesia ke Belanda
- RM Pagi Sore Ekspansi ke Surabaya, Fokus Kembangkan Cabang Sendiri
- Perluas Layanan, KAI Logistik hadirkan 43 Service Point Baru
- Marga Trans Nusantara Terus Tingkatkan Kualitas Jalan Tol Kunciran–Serpong