Soal Isu Menelantarkan Anak Angkat, Ashanty: Dari Awal Sudah Banyak Drama
Rabu, 10 Februari 2021 – 08:38 WIB

Ashanty. Foto: Instagram/ashanty_ash
"Pas pulang karena Covid-19, nah dari situ enggak tahu ada apa, kok dia minta berhenti," ungkap Ashanty.
Baca Juga:
Ashanty merasa ada pihak yang mempengaruhi Putra untuk keluar dari pesantren.
Baca Juga: Ashanty Hentikan Biaya Pendidikan Anak Angkatnya, Kenapa?
"Menurut kesaksia dia terakhir kali, dia bilang mau disekolahin sama kakaknya," pungkas Ashanty. (jlo/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Ashanty kembali meluruskan kabar bahwa dirinya telah menelantarkan anak angkatnya.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Kesedihan Anang Hermansyah, Belum Sempat Balas Kebaikan Bunda Iffet
- Anang Hermansyah Ungkap Jasa Bunda Iffet, Tidak akan Terlupakan
- Kenang Bunda Iffet, Anang Hermansyah: Aku Bisa Berdiri di Industri Itu Berkat Beliau
- Kata Ashanty Soal Rencana Pernikahan Azriel Hermansyah dan Sarah Menzel, Mohon Doanya
- Liburan ke Jepang Bareng Keluarga, Atta Halilintar Bawa Anak-Anak Main Salju
- Ada Perempuan yang Membuat Anang Hermansyah sampai Membungkuk