Soal Nyasar ke Bali, UN 2 SMK Ditunda
Minggu, 21 April 2013 – 02:30 WIB

Soal Nyasar ke Bali, UN 2 SMK Ditunda
"Harusnya yang diujikan oleh siswa di SMKN 2 mata pelajaran matemateka teknologi dan industri, tapi soal yang kami terima ternyata matemateka pariwisata. Jadi tidak sesuai dengan soal ujian untuk sekolah kami yang fokus pada jurusan teknologi dan industri," tuturnya.
Awalnya pihak sekolah menduga, naskah ujian tersebut tertukar dengan SMKN 3 Baubau yang fokus pada jurusan pariwisata dan seni. Namun setelah dilakukan pengecekan ternyata di sekolah tersebut tidak ada masalah dengan naskah soal yang diujikan dan naskah soal yang diterima sudah sesuai. "Soal tersebut sudah ditarik dan dimasukan ke sampul awal berdasarkan petunjuk dinas. Selanjutnya kami diminta untuk berkordinasi dengan pengawas dan pengamanan untuk membawa kembali soal tersebut ke Polres Baubau dan dibuatkan berita acara," tuturnya. (cr4/cr5/aka)
BAUBAU - Pelaksanaan Ujian Nasional (UN) tahun ini memang sangat kacau. Jadwal ujian semrawut. Pelaksanaan UN yang amburadul ini juga dirasakan SMKN
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Anggota Senat Akademik UPI Pertanyakan Transparansi Penetapan Calon Rektor
- Berkuliah di Bandung, Mahasiswa Bisa Dapat 2 Gelar Internasional Sekaligus, Simak Nih!
- Kombes Yade Setiawan Ujung Luncurkan Buku soal Strategi Penangan Pandemi
- Dana Indonesiana 2025 Dibuka, Pemerintah Siapkan Pembiayaan Rp 465 Miliar
- SMMPTN-Barat 2025 Diluncurkan, Tersedia 17.909 Kursi, Ini Mekanisme Pendaftarannya
- Daftar FKG UM Surabaya Berhadiah Student Dental Kit, Catat Syaratnya