Suka Makan Fast Food? Hati-hati 4 Penyakit ini Mengintai

Suka Makan Fast Food? Hati-hati 4 Penyakit ini Mengintai
Fast Food. Foto IST

Penelitian menyebutkan bahwa makanan cepat saji mengandung bahan karsinogenik, yang merupakan zat penyebab kanker. Hal ini diduga akibat proses menggoreng dengan minyak yang sama berulang kali.

4. Diabetes melitus.

Makanan cepat saji mengandung lemak trans, yang dapat memicu resistensi insulin. Karena itu, bila makanan jenis ini dikonsumsi sebanyak dua kali per minggu, risiko diabetes melitus akan meningkat berlipat ganda.(NB/ RVS/klikdokter)

Di balik praktis dan nikmatnya, makanan cepat saji menyimpan berbagai bahaya kesehatan jika dikonsumsi secara berlebihan.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News