Tanpa IMB, Bangunan Liar Marak
Jumat, 21 Januari 2011 – 23:34 WIB

Tanpa IMB, Bangunan Liar Marak
Tetapi kata dia sejak dini sekarang ini pihaknya terus memberikan pemahaman kepada masyarakat kota untuk tidak membangun di area yang berbahaya. "Karena itu akan merugikan masyarakat itu sendiri, jadi kami himbau untuk membangun di tempat yang seharusnya bukan di lereng - lereng," tambahnya.
Baca Juga:
Disinggung mengenai IMB 677 lembar yang dikeluarkan Pemkot Jayapura sepanjang tahun 2010, Soltif mengatakan jumlah tersebut mengalami peningkatan dibanding tahun 2009 yang hanya menxcapai 500-an lembar. Ditambahkan, dari 677 lembar IMB yang dikeluarkan itu, pihaknya Pemkot menerima pemasukan hingga Rp 2,5 Miliar. Angka ini menurutnya melampaui target yang ditetapkan pada tahun 2010 sebesar Rp 1,5 Miliar. "Untuk tahun ini penerimaan PAD dari IMB ditargetkan sekitar Rp 2,5 Miliar," tambahnya.(ta/nat)
JAYAPURA - Tak bisa dipungkiri pembangunan Kota Jayapura dalam beberapa tahun terakhir ini meningkat pesat, khususnya pembangunan fisik berupa gedung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- ZCorner Dorong UMKM Halal dan Pemberdayaan Mustahik
- Bandar Narkoba Diringkus Polda Kalteng Dijerat Pasal Pencucian Uang, Terancam Lama di Penjara
- Warga Kotim Diserang Buaya 4 Meter saat Berwudu di Sungai
- Temui Gubernur Herman Deru, Bupati OKU Paparkan 33 Usulan Bangubsus, Apa Saja?
- Dongkrak Ekonomi dan Wisata, Borobudur International Bike Week akan Jadi Event Tahunan
- Ini Jadwal Terbaru Tes PPPK Tahap 2, Ada Lokasi Lintas Provinsi