Tanpa Pizarro di Copa Amerika
Senin, 20 Juni 2011 – 15:30 WIB

Tanpa Pizarro di Copa Amerika
Penyerang berusia 32 itu mengalami cedera ketika membela timnas Peru melakoni latihan tanding dengan Sporting Cristal U-17. Sebagai pemain yang berpengalaman dan bermain di level Eropa, kehadiran Pizarro sangatlah dibutuhkan. Rekornya sebagai striker asing paling subur dalam sejarah Bundesliga Jerman menunjukkan bahwa Pizarro adalah striker yang berbahaya.
Baca Juga:
Di timnas Peru sendiri, Pizarro telah mencatat 55 caps dan mencetak 13 gol. Ketika dia turun lapangan, pelatih Peru Sergio Markari dipastikan akan memberikan ban kapten kepadanya. Nah, tanpa Pizarro, Peru kini bergantung kepada striker Hamburg SV Paolo Guerrero dan striker Schalke 04 Jefferson Farf. Masalahnya, Guerrero juga tidak berada dalam kondisi terbaik lantaran baru pulih dari cedera ligamen. (ham/bas)
LIMA - Impian Claudio Pizarro untuk berlaga di Copa Amerika 2011 kandas. Pizarro yang sempat absen selama tiga tahun di kancah internasional
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ole Romeny Kembali Jadi Starter di Oxford United, Erick Thohir Mengaku Senang
- Live Streaming Semen Padang Vs Madura United: Ada Bonus Rp 350 Juta
- IBL All Star 2025 Diwarnai Momen Simulasi Menjadi Pelatih Timnas Basket Indonesia
- Live Streaming Final Sudirman Cup 2025 dan Kejutan di Susunan Pemain China Vs Korea
- Real Valladolid vs Barcelona: Blaugrana Menang, Makin Kukuh di Puncak Klasemen La Liga
- Jangan Protes! China Vs Korea Final Ideal Sudirman Cup 2025