Teco Siap Balik ke Indonesia
Sabtu, 16 Juli 2022 – 03:00 WIB

Pelatih Bali United Stefano Cugurra Teco. Foto: HO/Baliutd.com
Dari sesama rekan pelatih, Teco mendapat banyak ilmu baru dari pengajaran maupun pengalaman yang pasti sangat berguna untuk memperdalam taktik bertanding serta gaya bermainnya.
Pelatih pemilik tiga gelar juara Liga 1 itu pun siap menerapkan semua ilmu yang didapatkannya bersama Bali United dalam mengarungi kompetisi musim ini.
"Pasti setiap pelatih di kelas membagikan pengalaman, ilmu, dan juga pelatihan dari mereka. Semuanya baru bagi saya agar lebih bagus untuk ke depannya," pungkas Teco. (antara/jpnn)
Teco kembali mendampingi anak asuhnya berlatih untuk mempersiapkan diri menjelang Liga 1
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
BERITA TERKAIT
- Persija Pecat Carlos Pena, Tunjuk Ricky Nelson Jadi Caretaker
- Teco Ungkap Alasan Mundur dari Kursi Pelatih Bali United
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Bali United Kalah dari Persib, Pemain Kecewa dan Singgung Kelengahan