Telepon Nyambung, KBRI Tunisia Segera Evakuasi WNI di Libya

Telepon Nyambung, KBRI Tunisia Segera Evakuasi WNI di Libya
Telepon Nyambung, KBRI Tunisia Segera Evakuasi WNI di Libya
Said menuturkan, ketika tim evakuasi berhasil menghubungi beberap WNI, para WNI yang sebagian besar TKI pembantu rumah tangga menuturkan jika kondisi di Tripoli masih sangat mencekam. Peperangan pemberontak yang berupaya menggulingkan Gaddhafi. Kondisi semakin mencekap ketika aliran listrik dan air terganggu.

Ketika terjadi percakatan antara tim evakuasi dan para WNI yang terjebak di Libya, terdengar suara bom, tembakan mortar, hingga desingan peluru. Dengan kondisi yang masih mencekam ini, Ibnu memerintahkan kepada seluruh WNI yang berhasil dihubungi tidak keluar rumah. Dia khawatir jika para WNI ini diajak pembantu dari negara lain yang terkenal bengal.

Untuk proses evakuasi sendiri, Ibnu menuturkan jika tim bakal meminta bantuan Muhammad Abdelhafiz. Dia adalah pegawai KBRI Tripoli yang sudah tutup. Jalan utama yang bakal dilalui untuk proses evakuasi ini tetap menggunakan pintu masuk antara Tripoli dan Res Jedir. Ibnu berharap militer Tunisia bisa memberi akses masuk pengungsi dari Libya. Termasuk untuk para WNI. (wan)

JAKARTA - Pihak Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Tunisia lega setelah berhasil menghubungi sebagian WNI yang terjebak di Libya. KBRI yang


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News