Tepergok Saat Bobol Mobil, Bandit Pecah Kaca Tinggalkan Motor di TKP
Selasa, 09 Februari 2021 – 19:00 WIB

Mobil milik Irawan yang menjadi sasaran bandit pecah kaca yang beraksi di kawasan Jalan Padat Karya Kelurahan Gunung Ibul, Selasa (9/2/2021). Foto: prabu/palpos.id
“Suami masuk toko tiba-tiba warga banyak teriak ada rampok, kami keluar dan melihat kaca mobil sebelah kiri bagian belakang sudah pecah,” ucapnya.
Baca Juga:
Kapolsek Prabumulih Timur AKP Herman Rozi, didampingi Kanitreskrim Ipda Haryoni SH, membenarkan adanya kejadian tersebut.
Diungkapkannya, berdasarkan data dilapangan pelaku diduga lebih dari dua orang.
BACA JUGA: Ustaz Maaher Meninggal Dunia, Polisi Beber Kronologinya
“Sedang kami buru, mohon doanya semoga segera tertangkap,” pungkasnya. (wan/palpos.id)
Dua bandit spesialis pecah kaca (BPK) di kawasan Jalan Padat Karya Kelurahan Gunung Ibul Kecamatan Prabumulih Timur, tertangkap basah saat yang beraksi, Selasa (9/2/2021), sekitar pukul 13.05 WIB.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Edarkan Sabu-Sabu, KZ Ditangkap Satresnarkoba Polres Ogan Ilir
- Jelang Keberangkatan JCH Asal Sumsel ke Tanah Suci, Herman Deru: Persiapan Sudah Maksimal
- 2 Hektare Lahan Gambut di Palem Raya Ogan Ilir Terbakar, Tim Gabungan Terjun Lakukan Pemadaman
- RDP DPR, Cik Ujang Dorong Penguatan Otda Percepatan Pembangunan Tol Sumsel-Bengkulu
- Rumah yang Terbakar di Palembang Ternyata Pernah Ditempati Mantan Wakil Gubernur Sumsel
- Herman Deru Siapkan Bantuan Rp 50 Miliar untuk Pemerataan Pembangunan di Musi Rawas