Terciduk! Mesut Ozil Pelukan Hangat dengan Staf Mourinho
Minggu, 03 Desember 2017 – 12:56 WIB

Mesut Ozil. Foto: Reuters
jpnn.com, LONDON - Spekulasi kepindahan gelandang serang Arsenal Mesut Ozil ke Manchester United, Januari nanti makin kuat.
Ini gara-gara beredarnya video singkat pelukan Ozil dengan para staf pelatih Manchester United, Jose Mourinho.
Ozil tampak bersalaman dan berpelukan dengan staf Mourinho setelah laga Arsenal versus MU di Emirates, Minggu (3/12) dini hari.
Video ini beredar di Twitter pada akun @Jayfuz.
Pelukan hangat Ozil dengan para staf Mourinho yang juga pernah bersama dengan Ozil di Real Madrid itu seakan dibumbui salam 'sampai jumpa bulan Januari'. (adk/jpnn)
Ozil giving the lads a nice "See you in January." hugpic.twitter.com/OyjNmEvGHV
— Jayfuz Christ ???? (@Jayfuz) December 2, 2017Baca Juga:
Rumor kepindahan Mesut Ozil ke Manchester United ke Arsenal makin kuat setelah video ini.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Semifinal Liga Champions: Havertz & Jorginho Berpeluang Memperkuat Arsenal Hadapi PSG
- MU Menang 3-0 Atas Athletic Bilbao, Ruben Amorim: Ini Belum Selesai
- Athletic Bilbao vs Manchester United: Setan Merah Mimpi Buruk Klub Asal Basque
- Arsenal vs PSG: Selain Kalah, The Gunners Buat Catatan Minor
- Semifinal Liga Champions Arsenal vs PSG: Perang 2 Tim Menawan
- Liverpool Menyamai MU, Punya 20 Gelar Liga Inggris