Tersangka, Hartati Murdaya Segera Dinonaktifkan dari Demokrat

Tersangka, Hartati Murdaya Segera Dinonaktifkan dari Demokrat
Tersangka, Hartati Murdaya Segera Dinonaktifkan dari Demokrat
Di tempat terpisah, Ketua DPP PD Sutan Bhatoegana berharap Hartati Murdaya kooperatif menjalani proses hukumnya. "Sikap partai sudah jelas, kalau ada kader yang terkait masalah hukum, kita harapkan mereka mengikuti aturan yang berlaku dan Demokrat siap menyediakan bantuan hukum yang dibutuhkan," katanya.

Menjawab pertanyaan posisi Hartati Mudaya di PD, Sutan mengatakan setiap kader yang menjadi tersangka akan diberhentikan melalui prosedur yang ada di partai. "Pastilah nanti itu berporses. Komisi Pengawas akan mengecek itu semua apa yang terjadi. Lalu dilaporkan ke Dewan Kehormatan PD. Dan, Dewan Kehormatan yang akan memutuskan. Jadi ada prosesnya. Kita kan gak boleh sewenang-wenang," imbuh Sutan. (fas/jpnn)
Berita Selanjutnya:
PKB Tak Rela Rhoma Dicerca

JAKARTA - Menyusul status hukum tersangka untuk Hartati Murdaya oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Partai Demokrat segera menonaktifkannya


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News